Hey, jangan bekerja untuk uang saja! (temukan pola bekerja untuk hasil lebih dahsyat)

“Sometimes you earn, and sometimes you learn”

Ada quote yg bilang ada waktunya kita earn atau make money dapat uang, dan ada waktunya kita learn atau belajar (lupa siapa yang ngomong, soalnya gambar di atas beda sama quote LOL)

Jadi yang mana yg lo pilih?

uang atau belajarnya?

anyway jadi kerja mau cari apa sebenarnya?

so, sebenernya paling dahsyat keren luar biasa itu kalo bisa dapetin keduanya, yaitu dapet uang sambil bisa terus belajar.

hahaha

too good to be true?

(dengerin juga versi audio/podcast nya click di >> https://soundcloud.com/1persenprogres/hey-jangan-bekerja-untuk-uang)

*

Jadi bagaimana caranya mengoptimalkan bekerja dan belajar supaya kita bisa 100x lebih sukses, bahagia, dan bermanfaat?

Saya akan diskusi dan sharing tetang ada 3 variables yang akan kita pelajari..

“bekerja, uang, dan belajar.”

1. Bekerja

I want to give one reasoning first:

bekerja terlalu berisiko kalau hanya untuk mencari uang semata.

jadi begini bro and sister kalo kita bekerja cari uang doang bisa bahaya,

karena kita bisa saja kehilangan pekerjaan itu karena beberapa hal:

A. Disruption.

Contoh ideal adalah adanya gojek jadinya tukang ojek and supir taxi jadi susah dapet order.. and bayangin itu terjadi one day di pekerjaan Anda? Imagine what utomation can do to your job..

B. Competition.

Ya gimana kalau ada yg lebih hebat dari lo? terutama yang lebih muda dan mau dapet gaji lebih kecil. hahahha

C. Expiration.

Gimana kalau lo sakit dan atau menjadi tua jd gabisa kerja lagi dengan baik?

Robert T Kiyosaki, guru finansial, bilang

“Jangan bekerja untuk uang saja, tapi bekerjalah untuk belajar.”

2. Uang

Well ya uang yg lo dapet tentu akan dipakai untuk kebutuhan sehari-utama dan itu sungguh okay. Tapi ga cuman itu doang dong..

Uang dari bekerja adalah active income,

you work you get money, you dont work you dont get money.

Jadi gmn dong? ya harus investasi

well, investasi terbaik adalah leher ke atas, untuk belajar lagi lagi dan lagi. Well, no one can learn for you! Dan ga ada orang yang bisa mencuri ilmu yang sudah lo pelajari. OH YEAH.

lalu juga investasi lah untuk menghasilkan uang lebih lagi. ini investasi di asset produktif yah.

gua ga akan bahas tentang cara investasi di aset sekarang, tp kl lo mau banget belajar, like, trus komen di bawah “bang saya mau belajar!” Oh yeahhhh

3. Belajar

connecting previous points: kita udah tahu kalo bekerja untuk uang saja berisiko karena kita mungkin kehilangan pekerjaan dan jadinya bisa kehilangan active income.

sehingga kita harus investasi leher ke atas dan harus terus belajar.

And banyak sudah merasa kalo udah belajar banyak? well pertanyaan lanjutan adalah belajar apa aja?

menurut guru saya yg lain,, Dr Ernest Wong, belajar ada 4 pilar dan saya suka singkat menjadi KASH..

KASH

(knowledge, attitude, skills, and habits)

Jadi dalam belajar di pekerjaan yang kita punya sekarang kita harus punya perspektif ini dan jadinya kita bisa belajar dengan lebih efektif!

Okay kita jabarin satu satu dengan contoh pembelajara yang gua terapin di pekerjaan sekarang. (gua bekerja jadi analis saham anyway Anda bisa baca proses gua dapet kerja itu di sini)

KASH

Knowledge (information)

Gua belajar banyak knowledge/information baru di pekerjaan: hal2 yg mempengaruhi harga saham, company yang bagus, financial analysis, bagaimana investor ambil keputusan.

Attitude (mental state and behaviour)

Gua belajar how talk with top level management, talk with peers or even anyone, how to speak with confidence without being cocky, how to handle pressure.

Skills (capability)

Gua belajar banyak mengenai writing and speaking in english, forecast your companys future, business analysis, financial analysis, financial modelling, valuation, and yang paling seru investing in stocks.

Habits (routine)

Setelah beberapa lama gua jadi belajar kebiasaan baru: disiplin bangun pagi (mulai kerja jam7 pagi bro), terbiasa reading writing speaking news article english, terbiasa presentasi, terbiasa baca cepat dan belajar hal baru dengan cepat.

So guys gua mau emphasize, interestingly kalo skills dibangun dalam habit itu bisa jadi mastery. Attitude (specifically dealing with people) kalo dibangun dengan habits kita bisa membangun network dan trust.

And ya kalau mau mengubah hidup, kita harus bisa sampai mengubah habits. Itu harus jadi target besar dari proses belajar kita. But remember kalo itu semua berawal dari level paling dasar: KNOWLEDGE.

OH THIS IS SO AWESOME

**

Conclusion

1. Ingat ada 3 hal: bekerja uang belajar. Jangan cuman bekerja untuk uang saja, berisiko karena itu active earning yg bisa hilang sewaktu2.

2. Perlu intensi untuk belajar. Ingat ada 4 pilar dalam belajar KASH (knowledge attitude skills and habits)

3. Memaksimalkan bekerja, uang, dan belajar. Lalu belajar meningkatin active income and passive income-> jackpotnya adalah financial freedom, so you can do whatever you want in life whenever you want!!

***

Wisdom is the principal thing; therefore get wisdom: and with all your getting get understanding. (proverbs 4:7)

thanks for reading, You’re awesome, blessed, and progresing. God bless you!!

Anyway, please share bagaimana opini Anda untuk bisa bekerja dan belajar dengan jauh lebih baik! Cheers!!

(dengerin juga versi audio/podcast nya click di >> https://soundcloud.com/1persenprogres/hey-jangan-bekerja-untuk-uang)

[SHS 12 MAY18]

3 pemikiran pada “Hey, jangan bekerja untuk uang saja! (temukan pola bekerja untuk hasil lebih dahsyat)

Hey, what's your opinion? Be the first to speak up!