PUISI: Apakah Aku Harus..?

Scream
Aku, apakah harus?

Apakah aku harus diremukkan dulu hatinya, sehingga aku mau datang bicara dengan Kekasih Hati?
Apakah aku harus gagal dulu, sehingga aku mau menyembah Yang Tidak Pernah Gagal?

Apakah aku harus terbakar habis dulu, sehingga aku berhenti mencintai dunia?
Apakah aku harus dibenci habis-habisan, sehingga aku bisa percaya aku dikasihi dengan Kasih Yang Tidak Pernah Habis?
Apakah aku harus jatuh tergeletak, sehingga aku tahu ada yang selalu menopang tanganku?

Apakah aku harus dibuat idiot, sehingga aku berhenti berpikir bahwa “aku punya jawabannya”?
Apakah aku harus dibuat cemburu buta, sehingga aku tau yang terjadi ketika aku intim dengan dunia?

Lanjutkan membaca “PUISI: Apakah Aku Harus..?”

Post untuk Sandra Cory Clarisa Tarigan dan Pasangannya

Twin Awax ciamik pisan
Twin Awax ciamik pisan

Post ini saya dedikasikan khusus untuk Sandra Cory Clarisa Tarigan, twin awax dan para pembaca yang saya hormati. Sorry bangets yah tuwin baru bisa ngepost ini. Maafkan karakter buruk gua yang menunda-nunda untuk memulai menulis tulisan yang mulia ini.

Appreciate banget sama post-nya tuwin tentang calon pasangan gua. Super keren, itu adalah suatu bentuk internet marketing yang mempromosikan gua dalam mencari pacar hahahaha. Itu hadiah lebih berharga daripada seloyang pizza tuna melt atawa pecel lele favorit gua di dago atas.

Penundaan menulis blog untuk tuwin berakhir sampai saya berhadapan dengan seorang monster yang bernama: Deadline, waktu terbatas coy! Okay, markimul, mari kita mulai! Lanjutkan membaca “Post untuk Sandra Cory Clarisa Tarigan dan Pasangannya”

2014 Discipline

Glass chess with a dead king

We must all suffer one of two things: the pain
of discipline or the pain of regret or
disappointment.
-Jim Rohn

And..

For me, discipline is doing what I hate consistently to achieve my most desired goal ultimately

Because,

Pain is only temporary, yet failure and success last forever.

[]

new year

Heavy New Year!

YEA~
ƪ(˘_˘)┐(ʃ˘з˘)ʃ ƪ(˘ε˘ƪ)┌(˘_˘)ʃ